Jumat, 27 Maret 2009

lingkungan bersih


Lingkungan Bersih

Banyak orang yang masabodoh dengan lingkungan sendiri meskipun itu tempat tinggal mereka sendiri. padahal menjaga lingkungan untuk selalu bersih itu sangat perlu. lingkungan yang bersih akan mencerminkan kesehatan dari orang tersebut. kalau lingkungan kkita saja tidak terawat dengan baik bagaimana kita bisa sehat?
menjadikan lingkungan kita bersih itu bukanlah hal yang sulit. caranya sangat mudah dengan membiasakan kita untuk membuang sampah pada tempatnya. terkadang sering sekali tanpa kita sadari pada saat buang sampah yang tidak pada tempatnya. makan sambil jalan pun kita terbiasa dan saat membuang sampah asal saja kita buang dijalan. banyak hal yang menjadi dampak dari hal tersebut, contoh kecil mengganggu perjalanan orang lain yang bisa terpeleset bungkus atau kulit makanan yang kita makan. jadi untuk hidup sehat tanamkanlah kebersihan disekitar lingkkungan kita. okeyyy....